RAPAT PARIPURNA KE–3 MASA PERSIDANGAN III TAHUN SIDANG 2024 DENGAN AGENDA JAWABAN PEMERINTAH TERHADAP PANDANGAN UMUM FRAKSI – FRAKSI PENDUKUNG DEWAN ATAS PIDATO PENGANTAR BUPATI GUNUNG MAS TERHADAP LAPORAN KEUANGAN DAERAH TAHUN 2023.

5 (lima) fraksi pendukung DPRD Kabupaten Gunung Mas sepakat menerima Raperda Pertanggungjawaban Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Gunung Mas Tahun Anggaran 2023 dan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Tahun Anggaran 2023 untuk dilakukan...

RAPAT PARIPURNA KE – 2 MASA PERSIDANGAN III TAHUN SIDANG 2024 DENGAN AGENDA PENYAMPAIAN PANDANGAN UMUM FRAKSI-FRAKSI PENDUKUNG DEWAN TERHADAP PIDATO PENGANTAR BUPATI GUNUNG MAS ATAS LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH TAHUN 2023.

Rapat Paripurna ke-2 Masa Persidangan III tahun sidang 2024 ini dipimpin Ketua DPRD Kabupaten Gunung Mas Akerman Sahidar dan didamping i oleh Wakil Ketua I Binartha, Wakil Ketua II Neni Yuliani, S.S.T.Pel., M.A.P, beserta anggota DPRD Kabupaten Gunung Mas. Dalam rapat...

RAPAT PARIPURNA KE – 1 MASA PERSIDANGAN III TAHUN SIDANG 2024 DENGAN AGENDA PENYAMPAIAN PIDATO PENGANTAR  BUPATI GUNUNG MAS TERHADAP LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH TAHUN 2023

Rapat Paripurna ke-1 Masa Persidangan III tahun sidang 2024 ini dipimpin Ketua DPRD Kabupaten Gunung Mas Akerman Sahidar dan didampingi oleh Wakil Ketua I Binartha, Wakil Ketua II Neni Yuliani, S.S.T.Pel., M.A.P, beserta anggota DPRD Kabupaten Gunung Mas. Dalam rapat...